Jumat, 22 Maret 2019

Equiment and Utensil 22/03/2019

EQUIPMENT AND UTENSIL

           
Utensil :
1. Garlic press
 Image result for garlic press

Fungsi: menghancurkan/menghaluskan bawang putih
Material: stainless steel
Cara membersihkan: cuci bersih dengan air dan sabun.

2. Colander
 Image result for colander

Fungsi: meniriskan bahan makanan yang sudah dicuci atau direbus
Material: plastik/stainless steel
Cara membersihkan: dicuci bersih dengan air dan sabun.

3. Tray

 Image result for tray

Fungsi: tempat menyiapkan bahan makanan dan bahan masakan yang sudah dimasak
Material: stainless steel
Cara membersihkan: dicuci bersih dengan air dan sabun

Equipment :
1. potato peeler machine

 Image result for potato peeler machine

Fungsi: mengupas kentang dalam jumlah yang banyak
Material: Stainless steel
Cara membersihkan: dicuci menggunakan air dan sabun dan bagian mesin dilap menggunakan lap basah.

2. Slow cooker

 Image result for slow cooker

Fungsi: untuk masakan yang harus dimasak dengan api kecil dan lama.
Material: keramik
Cara membersihkan: cuci bersih wadah menggunakan air dan sabun.

3. Rice cooker

 Image result for rice cooker

Fungsi: memasak nasi
Material: keramik
Cara membersihkan: cuci bersih dengan air dan sabun

Tidak ada komentar:

Posting Komentar